Logo Katalogue.id
  • Home
  • Ragam
  • Edukasi
  • Hikmah
  • Kesehatan
  • Teknologi
No Result
View All Result
Katalogue.id
No Result
View All Result
Katalogue.id
Home Bisnis

Pentingnya Budaya Perusahaan dan Langkah-langkah Membangunnya

Billy Rizky by Billy Rizky
1 tahun ago
in Bisnis
Reading Time: 6 mins read
A A
0
Pentingnya budaya perusahaan dan langkah-langkah membangunnya.

Photo by Pixabay on Pexels.com

Share on FacebookShare on Twitter

Contents

  • 1 Pengertian Budaya Perusahaan
  • 2 Visi
  • 3 Nilai perusahaan
  • 4 Praktik
  • 5 RelatedPosts
  • 6 Mengenal Pengertian Obligasi, Jenis dan Contoh
  • 7 Mobilitas Sosial Adalah: Pengertian dan Contoh
  • 8 Perdagangan Internasional: Pengertian, Dampak Positif dan Negatif
  • 9 Orang
  • 10 Tempat kerja
  • 11 Narasi perusahaan
  • 12 Pentingnya Budaya Perusahaan
  • 13 Langkah-langkah Membangun Budaya Perusahaan
  • 14 Menentukan Nilai Perusahaan
  • 15 Mencari Pekerja yang Tepat 
  • 16 Mendorong Sikap Positif
  • 17 Menjadi Pendengar yang Baik 
  • 18 Membangun Kesadaran Sebagai Tim 

Katalogue.id – Ini pentingnya budaya perusahaan dan langkah-langkah membangunnya. Budaya perusahaan atau company culture adalah salah satu hal pertama yang diteliti oleh calon karyawan ketika mempertimbangkan untuk bekerja pada pemberi kerja.

Mereka mungkin melakukan ini dengan mencari pernyataan online tentang perusahaan yang ditulis oleh karyawan saat ini atau sebelumnya.

Mempromosikan budaya perusahaan yang positif dapat memastikan bahwa calon karyawan baru memiliki pandangan yang baik tentang organisasi Anda, yang dapat membuat mereka lebih mungkin untuk melamar.

Pengertian Budaya Perusahaan

Budaya perusahaan menggambarkan keyakinan dan nilai-nilai organisasi dan bagaimana karyawan berperilaku di dalamnya. Misalnya, budaya perusahaan dapat mencakup aturan berpakaian organisasi atau apakah hubungan antara manajemen dan tim mereka bersifat kasual atau formal.

Pentingnya budaya perusahaan dan langkah-langkah membangunnya.
Pentingnya budaya perusahaan dan langkah-langkah membangunnya. Photo by Marc Mueller on Pexels.com

Faktor-faktor ini, bersama dengan faktor internal dan eksternal lainnya. Seperti lokasi perusahaan yang berkontribusi pada lingkungan sosial organisasi. Budaya perusahaan unik untuk setiap bisnis, tetapi beberapa faktor dapat menentukan jenis budaya tempat kerja yang ada dalam suatu organisasi, diantaranya adalah

Advertisement. Scroll to continue reading.

Visi

Visi adalah elemen budaya perusahaan yang paling sederhana namun bersifat mendasar sebab semua budaya perusahaan akan dimulai dengan visi. Visi perusahaan ini akan menentukan tujuan seperti apa yang akan dicapai oleh suatu perusahaan secara umum.

Ketika tujuan suatu perusahaan telah jelas, maka setiap karyawan yang ada di dalamnya dapat lebih mudah mengambil keputusan yang berkaitan dengan perusahaan itu sendiri.

Nilai perusahaan

Jika visi perusahaan berperan untuk mengarahkan tujuan perusahaan, maka nilai perusahaan akan memberikan pedoman terhadap perilaku dan pola pikir yang dibutuhkan untuk mewujudkan visi tersebut.

Nilai perusahaan menjadi pedoman moral dan praktik kehidupan dalam budaya perusahaan secara umum.

Praktik

Budaya perusahaan tidak dapat terbentuk hanya dengan menentukan nilai yang diusung. Budaya perusahaan dibentuk dengan adanya implementasi nilai-nilai tersebut dalam berbagai lini di perusahaan itu sendiri secara praktikal.

RelatedPosts

Mengenal Pengertian Obligasi, Jenis dan Contoh

Mobilitas Sosial Adalah: Pengertian dan Contoh

Perdagangan Internasional: Pengertian, Dampak Positif dan Negatif

Orang

Budaya perusahaan dapat dibentuk bila ada orang-orang yang berbagi nilai serta memiliki kemauan dan kemampuan untuk merangkul ide tersebut.

Itu sebabnya, budaya perusahaan yang baik membutuhkan strategi perekrutan yang tepat untuk mengisi sumber daya manusianya secara koheren dengan budaya perusahaan itu sendiri.

Tempat kerja

Tempat kerja juga menentukan budaya perusahaan. Hal ini dapat dicontohkan pada tempat kerja yang mengusung konsep terbuka tentu akan kondusif untuk perusahaan yang mengusung budaya kerja kolaboratif antar karyawannya.

Dan sebaliknya, jika tempat kerja mengusung tema kantor dan sekat-sekat antar divisi maka budaya perusahaan yang dianut lebih formal dan sektoral.

Narasi perusahaan

Sejarah dibentuknya perusahaan perlu diidentifikasi dan diceritakan kembali melalui narasi bagi orang-orang dalam suatu perusahaan. Hal ini akan menjadi salah satu sumber budaya perusahaan yang akan bersifat berkelanjutan.

Pentingnya Budaya Perusahaan

Apabila strategi menawarkan logika formal untuk mengarahkan orang ke arah tujuan perusahaan, maka budaya mengekspresikan tujuan melalui nilai-nilai dan kepercayaan. Budaya memandu kegiatan melalui asumsi bersama dan norma kelompok.

Karena membentuk sikap dan perilaku, budaya dapat menjadi energi menuju tujuan bersama. Itu tidak hanya mendorong karyawan untuk bekerja keras untuk mencapai target, tetapi merasa senang melakukannya. Oleh karena itu, budaya mempengaruhi produktivitas dan kinerja mereka (dan juga perusahaan).

Citra perusahaan di mata para pemangku kepentingan juga tergantung pada norma dan standar perusahaan dalam menciptakan nilai. Ketika sebuah perusahaan menuntut karyawannya untuk menghormati pelanggan, itu memberi kesan positif.

Memberikan layanan pelanggan yang luar biasa membutuhkan budaya dan pola pikir yang menekankan layanan yang sempurna dan pemecahan masalah pelanggan. Demikian juga, ketika perusahaan mengedepankan masalah lingkungan, publik akan melihatnya sebagai perilaku positif. 

Pada akhirnya, kombinasi budaya yang selaras dengan strategi dan kepemimpinan mendorong hasil positif. Sebaliknya, budaya yang tidak efektif dapat mengurangi kinerja organisasi. Tingkat absensi tinggi, turnover tinggi, dan hubungan pelanggan yang buruk adalah contoh dampak budaya buruk. Itu semua merugikan perusahaan.

Kegagalan merger dan akuisisi seringkali berasal dari masalah budaya. Konflik budaya muncul karena masing-masing perusahaan membawa budaya yang berbeda. Tidak mudah untuk mendamaikan perbedaan di antara mereka dan membangun fondasi bersama untuk masa depan.

Langkah-langkah Membangun Budaya Perusahaan

Ada berbagai metode yang bisa dilakukan demi menciptakan budaya perusahaan yang baik dan positif. Berikut beberapa langkah-langkah membangun budaya perusahaan yang bisa Anda coba.

Menentukan Nilai Perusahaan

Untuk dapat membangun budaya perusahaan yang baik,  kamu harus menentukan nilai dasar seperti apa sebetulnya yang ingin kamu bawa. Hal ini harus kamu lakukan terutama bila baru merintis perusahaan. 

Dengan menentukan nilai perusahaan sedini mungkin, perusahaan dan karyawan yang ada di dalamnya tahu arah dan tujuan seperti apa yang mereka capai bersama.

Beberapa contoh nilai yang dapat berkontribusi pada budaya perusahaan yang baik seperti, kolaborasi, keragaman, inovasi, agility, fokus pada pelanggan, integritas, dan mementingkan penghargaan pada karyawan. 

Mencari Pekerja yang Tepat 

Penting bagi perusahaan memilih kandidat yang tepat di bagian SDM. Lewat merekalah perusahaan dapat memilih dan mempekerjakan orang-orang yang tepat dan sesuai dengan budaya perusahaan. Itu sebabnya pastikan di dalam proses rekrutmen kamu memastikan bahwa kandidat yang terpilih bukan hanya mereka yang memiliki keterampilan yang unggul, namun juga  memiliki sikap yang baik, serta menghargai budaya dan nilai perusahaanmu sendiri. 

Meski demikian, perlu diingat bahwa kunci membangun budaya perusahaan yang baik tidak hanya menjadi tugas bagian SDM, namun juga menjadi prioritas semua orang yang ada di dalam perusahaan. 

Mendorong Sikap Positif

Untuk membangun budaya perusahaan yang baik, pengusaha harus memulainya dengan mendorong perilaku positif di tempat kerja setiap hari. Mulai dari cara sederhana seperti menunjukkan keramahan, tersenyum, menunjukkan rasa terima kasih, hingga menerapkan komunikasi positif sebagai dasar membangun hubungan antar karyawan. 

Menjadi Pendengar yang Baik 

Salah satu cara yang dapat dilakukan pengusaha untuk membangun budaya perusahaan yang positif adalah dengan menjadi pendengar yang baik bagi karyawan. Terbukalah pada kritik dan saran dari karyawan. Gunakan feedback tersebut untuk mengevaluasi dan memperbaiki diri. Doronglah karyawan untuk berani mengeluarkan aspirasi dan ide-ide baru bagi perusahaan. Cara ini tidak hanya membuat mereka merasa dihargai tapi juga secara tidak langsung mendorong karyawan dan perusahan tumbuh bersama.

Membangun Kesadaran Sebagai Tim 

Untuk dapat membangun budaya perusahaan yang baik, perusahaan perlu menumbuhkan kesadaran pada karyawan bahwa semua adalah satu tim yang sama. Dengan begitu semua kan merasa memiliki satu tujuan yang sama, yaitu mengembangkan perusahaan ke arah yang diinginkan.


Sampai disini dulu informasi tentang kategori BISNIS, untuk artikel lainnya bisa Anda simak pada tautan berikut ini Katalogue.id. Tetap Gunakan Masker, Mencuci Tangan dan Menjaga Jarak.

Tags: apa itu budaya perusahaanBisnisbudaya perusahaanbudaya perusahaan adalahbudaya perusahaan yang baikBUMNcompany culturecontoh budaya perusahaanindustriindustri kecil menengahindustri kreatifkaryawanlangkah-langkah membangun budaya perusahaanpengertian budaya perusahaanpentingnya budaya perusahaanperusahaan
Previous Post

Apa itu Marketing Credit Executive? Berikut Tugas dan Gajinya

Next Post

Mudah, Cara Merekam Layar Laptop Tanpa Harus Instal Aplikasi Tambahan

Billy Rizky

Billy Rizky

Copywriter. Marvel Avengers fans. Humble. i'm groot. i'mm ggrrrooot. i'm grroooott. i'm GROOT.

Related Posts

Pengertian obligasi, jenis dan contoh.

Mengenal Pengertian Obligasi, Jenis dan Contoh

by Atmim
9 bulan ago
0

Mengenal pengertian obligasi, jenis dan contoh. Obligasi adalah surat utang yang dikeluarkan oleh pemerintah atau perusahaan dengan jangka waktu tertentu.

Mengetahui mobilitas sosial adalah: pengertian dan contoh.

Mobilitas Sosial Adalah: Pengertian dan Contoh

by Billy Rizky
1 tahun ago
0

Mengetahui mobilitas sosial adalah: pengertian dan contoh. Mobilitas sosial merupakan sebuah fenomena sosial yang kerap terjadi dalam kehidupan sosial.

Next Post
Cara merekam layar laptop tanpa harus instal aplikasi tambahan.

Mudah, Cara Merekam Layar Laptop Tanpa Harus Instal Aplikasi Tambahan

Cara menghitung jumlah kalori makanan untuk diet.

Cara Menghitung Jumlah Kalori Makanan untuk Diet

Discussion about this post

RecommendedReading

  • cara menghitung 1000 hari orang meninggal.

    Catat! Cara Menghitung 1000 Hari Orang Meninggal

    5260 shares
    Share 2104 Tweet 1315
  • Panduan Memilih Ukuran Koper dan yang Cocok Untuk Kalian?

    1257 shares
    Share 503 Tweet 314
  • Inilah Pengertian, Bagian dan Fungsi Sel Hewan

    1020 shares
    Share 408 Tweet 255
  • Jangan Asal Donwload! Ini Caranya Download dan Install font dari Dafont di Laptop

    691 shares
    Share 276 Tweet 173
  • Tata Cara Mendirikan Perusahaan Outsourcing

    986 shares
    Share 394 Tweet 247
  • Tugas Wewenang dan Tanggung Jawab Manajer Operasional dan Besaran Gajinya

    1259 shares
    Share 504 Tweet 315
  • Cara Menggunakan Alat Test Pack dengan Benar untuk Hasil yang lebih Akurat

    2415 shares
    Share 965 Tweet 603

TOP REVIEW

harga dan spesifikasi oppo reno 4

Oppo Reno 4

spesifikasi Oppo Reno 4 4G yang hampir sama dengan kakak-kakaknya Oppo Rp3899000
Realme C15 Harga dan Spesifikasi, Sekarang Hanya Rp 1,7 Jutaan

Realme C15

Realme C15 memang tergolong ponsel yang memiliki harga murah namun sangat Rp1999000
Harga terbaru Oppo Reno 5 dan Spesifikasi

Oppo Reno 5

Kamera belakang Oppo Reno 5 terdiri dari kamera utama 64 MP, Rp3399000
Turun Harga, Realme C17 Harga dan Spesifikasi

Realme C17

Dengan tagline, "Memori Cadas, Layar Super" harga HP Realme C17 kini Rp2200000

Apple macOS Sierra

A wonderful serenity has taken possession of my entire soul, like

About Us

Katalogue.id merupakan media daring yang merupakan bagian dari industri kreatif yang dimiliki oleh Silvergen.id. Kami berfokus dalam penyajian konten tentang feature news.

Follow Us

Kampung Inggris CECKampung Inggris Yamaha DetaYamaha Deta

Ads




Menu

  • Advertise
  • Contact us
  • Index
  • GDPR Privacy policy




  • Advertise
  • Contact us
  • Index
  • GDPR Privacy policy

© 2021 Katalogue.id - Proudly presented by: Silvergen.id.

No Result
View All Result
  • Home
  • Ragam
  • Edukasi
  • Hikmah
  • Kesehatan
  • Teknologi

© 2021 Katalogue.id - Proudly presented by: Silvergen.id.