Logo Katalogue.id
  • Home
  • Ragam
  • Edukasi
  • Hikmah
  • Kesehatan
  • Teknologi
No Result
View All Result
Katalogue.id
No Result
View All Result
Katalogue.id
Home Edukasi

Cara Penulisan Tanggal dalam Bahasa Inggris

Atmim by Atmim
8 bulan ago
in Edukasi
Reading Time: 5min read
A A
0
Begini cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris.

Foto Istimewa

Share on FacebookShare on Twitter

Contents

  • 1 Mengenal Angka Ordinal
  • 2 Penyebutan Tanggal, Bulan, dan Tahun
  • 3 Penyebutan tanggal dan bulan
  • 4 Penyebutan tahun
  • 5 RelatedPosts
  • 6 Pengertian dan Perbedaan Pantun, Syair dan Gurindam
  • 7 Pantun: Pengertian, Syarat, Jenis dan Contoh-Contoh
  • 8 Kalimat yang Mengandung Perintah dalam Teks Prosedur Adalah?
  • 9 Cara Penulisan Tanggal dalam Bahasa Inggris
  • 10 Cara Penulisan Tanggal dalam Bahasa Inggris Berbagai Versi
  • 11 American Style
  • 12 British Style
  • 13 International Standard

Katalogue.id – Begini cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris. Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris perlu Anda ketahui. Pasalnya penulisan tanggal dalam bahasa Inggris berbeda dengan yang biasanya Anda ditulis dalam bahasa Indonesia.

Bahkan penulisan tanggal ini bisa saja berbeda-beda di setiap negara, walaupun menggunakan bahasa yang sama. Penulisan tanggal dalam bahasa Inggris biasanya berpatokan terhadap referensi bahasa Inggris mana yang kamu gunakan.

Penulisan tanggal dalam bahasa Inggris British dan American memiliki perbedaan tertentu. Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris perlu mengikuti format yang biasa digunakan.

Apakah kamu akan menggunakan format menuliskan hari terlebih dahulu sebelum bulan, atau menuliskan bulan terlebih dahulu sebelum hari. Berikut ini cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris yang dikutip dari laman hot.liputan6.com, yuk simak!

Mengenal Angka Ordinal

Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris yang pertama kamu harus menggunakan angka ordinal. Angka ordinal merupakan angka yang disebutkan dengan menyebutkan urutannya. Angka ordinal inilah yang digunakan sebagai cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris.

Begini cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris. Foto Istimewa

Berikut angka ordinal dan penyebutannya:

  • 1st =  the first
  • 2nd =  the second
  • 3rd =  the third
  • 4th=  the fourth
  • 5th =  the fifth
  • 6th = the sixth
  • 7th = the seventh
  • 8th = the eight
  • 9th = the ninth
  • 10th = the tenth
  • 11th = the eleventh
  • 12th =  the twelfth
  • 20th =  the twentieth
  • 21st =  the twenty first
  • 22nd = the twenty second
  • 23rd =  the twenty third
  • 24th = the twenty fourth

Begitu seterusnya penyebutan angka ordinal ini ditambahkan dengan st (setiap diakhiri angka 1), nd (setiap diakhiri angka 2), dan rd (setiap diakhiri angka 3). Penulisan th digunakan pada angka lainnya.

Penyebutan Tanggal, Bulan, dan Tahun

Dibawah ini merupakan penyebutan tanggal, bulan dan tahun dalam bahasa Inggris yang bisa Anda pelajari.

Penyebutan tanggal dan bulan

Dalam menyebutkan tanggal yang terdiri dari tanggal dan bulan, terdapat perbedaan urutan antara penyebutan dan penulisan. Contohnya saat kamu menggunakan 15th October kamu menyebutnya fifteenth of October. Sementara itu, jika kamu menggunakan October 15th maka penyebutannya menjadi October fifteenth.

Penyebutan tahun

Biasanya kamu akan menyebutkan angka 1945 menjadi one thousand nine hundred and fourty five. Namun, cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris berbeda. Kamu akan menyebut tahun dalam penulisan tanggal ini dengan memisahkan 2 digit angka pertama dan 2 digit angka kedua. Contohnya adalah sebagai berikut:

RelatedPosts

Pengertian dan Perbedaan Pantun, Syair dan Gurindam

Pantun: Pengertian, Syarat, Jenis dan Contoh-Contoh

Kalimat yang Mengandung Perintah dalam Teks Prosedur Adalah?

  • 1995 – nineteen ninety five                    
  • 1907 – nineteen o seven
  • 2001 – two thousand and one                   
  • 1980 – nineteen eighty
  • 1704 – seventeen o four
  • 2021 – two thousand and twenty one

Cara Penulisan Tanggal dalam Bahasa Inggris

Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris bisa kamu bedakan menjadi penulisan versi British dan American.

  • Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris (versi British) = Tanggal-Bulan-Tahun (15th July 2021)
  • Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris (versi American) = Bulan-Tanggal-Tahun (July 15th 2021)

Kedua versi cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris ini memang memiliki perbedaan dari urutan tanggal dan bulannya. Hal ini tentu bisa membuat kamu bingung bila hanya ditulis angkanya saja. Contohnya, misal penulisan 8/9/2021 atau 8-9-2021.

Dalam bahasa Inggris British, kamu akan membacanya menjadi eight of September two thousand and twenty one. Sementara itu, jika diterjemahkan menggunakan penulisan American, maka menjadi ninth of August two thousand and twenty one.

Cara Penulisan Tanggal dalam Bahasa Inggris Berbagai Versi

Adapun cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris yaitu bisa dengan American Style dan juga British Style.

American Style

Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris versi British menggunakan format Month-Date-Year (MM-DD-YYYY). Apabila ingin menyebutkan Hari, maka bisa diletakkan di depan sebelum Bulan.

Berikut contohnya:

  • October 15, 2021
  • Friday, October 15, 2021

Penggunaan ordinal number di sini boleh digunakan boleh juga tidak. Native speakers bahasa Inggris biasanya jarang menggunakannya.

British Style

Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris versi American menggunakan format Date-Month-Year (DD-MM-YYYY). Apabila ingin menyebutkan Hari, maka bisa diletakkan di depan Tanggal.

Berikut contohnya:

  • 15th October 2021
  • Friday 15th of November 2021

British Style biasanya menggunakan angka ordinal dan nominal. Berbeda dengan American Style, pada penanggalan British Style penggunaan angka ordinal dianggap lebih sopan dan formal. Selain itu, ada pula penggunaan kata “the” dan “of”.

International Standard

Cara penulisan tanggal dalam bahasa Inggris standar internasional menggunakan format Year-Month-Date (YYYY-MM-DD). Untuk menambahkan hari bisa diletakkan di belakang date.

Berikut contohnya:

  • 2021 October 15
  • 2021 October 15 in Friday

Dalam format penulisan hari apabila diletakkan di depan tahun, akan menyalahi aturan. Apalagi apabila format penanggalan internasional jarang menggunakan Day. Namun, jika harus menggunakan Day, peletakannya di belakang Date dan ditambahi kata In sebelumnya.


Sampai disini dulu informasi tentang kategori EDUKASI, untuk artikel lainnya bisa Anda simak pada tautan berikut ini Katalogue.id. Tetap Gunakan Masker, Mencuci Tangan dan Menjaga Jarak.

Tags: angka bahasa inggrisbahasa asingbahasa inggriscara penulisan tanggal bahasa inggriscara penulisan tanggal dalam bahasa inggrisedukasipenulisan tanggal bahasa inggrispenulisan tanggal dalam bahasa inggristanggal bahasa inggris
Previous Post

Mengenal Perkembangbiakan Hewan, ovipar, vivipar, dan ovovivipar beserta Contohnya

Next Post

Hewan Mamalia Adalah: Ciri-ciri, Jenis dan Contoh

Atmim

Atmim

Related Posts

Pengertian dan perbedaan pantun, syair, dan gurindam.

Pengertian dan Perbedaan Pantun, Syair dan Gurindam

by Billy Rizky
1 minggu ago
0

Pengertian dan perbedaan pantun, syair, dan gurindam. Ketiganya merupakan sastra dari Melayu yang mengandung nilai-nilai moral dan nasihat.

person flipping book

Pantun: Pengertian, Syarat, Jenis dan Contoh-Contoh

by murti
1 bulan ago
0

Pantun adalah salah satu jenis bentuk puisi Indonesia lama yang sangat luas dikenal dalam bahasa Nusantara (Melayu). Simak apa saja...

Next Post
Hewan mamalia adalah: ciri-ciri, jenis dan contoh.

Hewan Mamalia Adalah: Ciri-ciri, Jenis dan Contoh

Siklus batuan: proses terbentuknya dan jenisnya.

Siklus Batuan: Proses Terbentuknya dan Jenisnya

Discussion about this post

RecommendedReading

  • cara menghitung 1000 hari orang meninggal.

    Catat! Cara Menghitung 1000 Hari Orang Meninggal

    3429 shares
    Share 1372 Tweet 857
  • 10 Rekomendasi PP WA Aesthetic 2022 untuk Cewek dan Cowok

    959 shares
    Share 384 Tweet 240
  • Panduan Memilih Ukuran Koper dan yang Cocok Untuk Kalian?

    774 shares
    Share 310 Tweet 194
  • Tugas Wewenang dan Tanggung Jawab Manajer Operasional dan Besaran Gajinya

    936 shares
    Share 374 Tweet 234
  • Cara Menggunakan Alat Test Pack dengan Benar untuk Hasil yang lebih Akurat

    1778 shares
    Share 710 Tweet 444
  • Inilah Pengertian, Bagian dan Fungsi Sel Hewan

    792 shares
    Share 317 Tweet 198
  • Tata Cara Mendirikan Perusahaan Outsourcing

    796 shares
    Share 318 Tweet 199

TOP REVIEW

harga dan spesifikasi oppo reno 4

Oppo Reno 4

spesifikasi Oppo Reno 4 4G yang hampir sama dengan kakak-kakaknya Oppo Rp3899000
Realme C15 Harga dan Spesifikasi, Sekarang Hanya Rp 1,7 Jutaan

Realme C15

Realme C15 memang tergolong ponsel yang memiliki harga murah namun sangat Rp1999000
Harga terbaru Oppo Reno 5 dan Spesifikasi

Oppo Reno 5

Kamera belakang Oppo Reno 5 terdiri dari kamera utama 64 MP, Rp3399000
Turun Harga, Realme C17 Harga dan Spesifikasi

Realme C17

Dengan tagline, "Memori Cadas, Layar Super" harga HP Realme C17 kini Rp2200000

Apple macOS Sierra

A wonderful serenity has taken possession of my entire soul, like

Recent News

cek besaran gaji PNS hingga pensiun 2021.

Mau Ikut CPNS, Cek Besaran Gaji PNS hingga Pensiun

7 Agustus 2022
Pengertian dan perbedaan pantun, syair, dan gurindam.

Pengertian dan Perbedaan Pantun, Syair dan Gurindam

7 Agustus 2022

About Us

Katalogue.id merupakan media daring yang merupakan bagian dari industri kreatif yang dimiliki oleh Silvergen.id. Kami berfokus dalam penyajian konten tentang feature news.

Follow Us

Network

Silvergen
Silvergen

Kampung Inggris CEC
Kampung Inggris CEC

Yamaha Deta
Yamaha Deta

  • About
  • Index
  • GDPR Privacy policy
  • Contact us

© 2021 Katalogue.id - Proudly presented by: Silvergen.id.

No Result
View All Result
  • Home
  • Ragam
  • Edukasi
  • Hikmah
  • Kesehatan
  • Teknologi

© 2021 Katalogue.id - Proudly presented by: Silvergen.id.